Kesehatan

Trimareni 21 Apr 2024
Selama waktu tidur panjang dimalam hari otomatis tubuh berpuasa sepanjang waktu tidur tersebut kondisi perut kosong ini membuat tubuh rentan mengalami dehidrasi saat terbangun dari tidur akibat semalaman berpuasa alasan lainnya tubuh menyerap air lebih cepat sehingga penting untuk segara minum air putih saat bangun tidur
BUKA
Eksa Hanif 21 Apr 2024
Akhir-akhir ini, masyarakat banyak memperbicangkan mengenai diet yang sedang viral. Diet ini sendiri juga viral di media sosial. Diet ini...
BUKA
Silvara Ayu Anindita 19 Apr 2024
Terkena paparan sinar matahari secara langsung dapat memberi dampak yang buruk bagi kulit wajah. Penggunaan sunscreen merupakan hal yang wajib...
BUKA
Eksa Hanif 18 Apr 2024
Saat Anda ingin meningkatkan kesejahteraan secara keseluruhan, Anda tidak bisa hanya dengan meningkatkan kesehatan fisik. Anda juga harus berfokus pada...
BUKA
Natasha Ardiah Rachman 18 Apr 2024
Selama periode puncak pertumbuhan ini, nutrisi memegang peranan penting. Bagi balita, tidak mendapatkan nutrisi yang tepat dapat berdampak buruk pada...
BUKA
Hafid Syafarudin Afattah 18 Apr 2024
Bagi para penggemar kopi khususnya pemuda, penyakit yang perlu ditakutkan yaitu penyakit GERD. Namun, tidak perlu khawatir, Anda cukup mengikuti tips-tips berikut ini agar terhindar dari penyakit GERD. GERD atau Gastroesophageal Reflux Disease adalah penyakit kronis pada sistem pencernaan lambung. Kondisi ini terjadi ketika asam lambung naik kembali ke kerongkongan. Peristiwa ini terjadi akibat melemahnya katup. Berikut ini cara-cara menghindari GERD bagi pemuda penggemar kopi.
BUKA
Natasha Ardiah Rachman 18 Apr 2024
Perkembangan tinggi seorang anak sangat bergantung pada gennya. Namun, pola makan juga mempunyai peranan yang sangat penting untuk meningkatkan tinggi...
BUKA
Natasha Ardiah Rachman 17 Apr 2024
Kurang lebih kita sudah satu minggu pasca Hari Raya Idulfitri, tetapi entah kenapa suguhan hari raya tersebut tiada habisnya. Hampir...
BUKA
Aditya Rizki Ramadhan 17 Apr 2024
Nasi merupakan sumber kabohidrat yang menjadi makanan pokok hampir semua masyarakat di Indonesia. Walaupun nasi masih menjadi pilihan utama masyarakat...
BUKA
Hafid Syafarudin Afattah 17 Apr 2024
Kondisi tubuh yang sehat dapat dilihat ketika Anda bangun tidur. Bangun tidur dapat menjadi momen penting di mana tubuh Anda...
BUKA

Artikel Terbaru